Features TVS Tormax 150
- DISC GANDA
Dengan giga disc berdiameter 290 mm (depan) dan 185 mm (belakang)
- Radiator (Liquid Cooled)
Menjaga suhu mesin tetap stabil di berbagai medan dan kondisi cuaca.
- Horizontal Canister (Gas) Monoshock Suspension
Kestabilan motor lebih maksimum, baik saat melaju cepat maupun bermanuver. Tetap nyaman dengan pengaturan suspensi gas, meski riding position bergaya sporty.
- Racing Digital Meter
(Speedometer, Tachometer, Odometer)Lengkap dengan auto speed recorder. Instrumen yang merekam top speed terakhir saat berkendara.
- TURBO TUNE
Inovasi teknologi yang mampu memaksimumkan sinergi antara konsumsi bahan bakar, kompresi mesin juga tutup buka katup, sehingga torsi jadi maksimum baik di putaran bawah maupun atas.
Spesifikasi TVS Tormax 150
- MESIN
MESIN Tipe : 4 Stroke, SOHC, Liquid Cooled Turbo Engine(3 Valve Technology : 2 Inlet + 1Exhaust)
Jumlah Silinder : Tunggal
Bore x Stroke : 59.5x53.5mm
Kapasitas Silinder : 148.75 cc
Rasio kompresi : 11.3:1
Tenaga Maksimum : 9.7 KW (13.2BHP) @8000 rpm
Torsi Maksimum : 12.5 Nm/5500 rpm
Starter System : Electric & Kick Starter
Tipe Karburator : UCAL-VM 22
Clutch : Manual, Multiplate clutch
Transmission : 5 Speed - KELISTRIKAN
Ignition Specification : DC TCI
Electricity System : 12V, Ac, Magneto
Lampu Depan : Halogen 30/30 W
Busi : Bosch Super UR5DC
Baterai : 12V/ 5Ah - DIMENSI & BOBOT
Panjang : 1955mm
Lebar : 730 mm
Tinggi : 1070mm
Jarak sumbu roda : 1250mm
Jarak terendah sasis ke tanah : 112kg - REM AND BAN
Front Brake : Disc 290 mm
Rear Brake : Disc 185 mm
Front Wheel Dimension : 70/90 -17"
Rear Wheel Dimension : 80/90 -17" - SUSPENSI
Front Suspension : Telescopic
Rear Suspension : Canister Monoshock
0 komentar:
Posting Komentar
Komentar dan Masukan anda sangat kami hargai...
Mohon jangan sertakan link iklan dalam komentar anda! karena akan langsung terdeteksi spam...